Home » , , , , » Cara Menambahkan Widget Sesuai Label Katagori Diblog

Cara Menambahkan Widget Sesuai Label Katagori Diblog

Menambahkan Widget Agar Sesuai Per Label Setiap Katagori yang diinginkan

AzaSkom kali ini memberikan cara bagaimana memunculkan Widget perlabel dengan memunculkan judul artikel blog.

Widget Label merupakan widget yang memberikan fasilitas memunculkan daftar judul arikel bisa juga untuk memunculkan sesuai label yang diinginkan.

Cara Menambahkan Widget Sesuai Label Katagori Diblog;
  1. Masuk ke akun blog anda,
  2. Buka Tata Letak
  3. Pada tampilan Tambah Gadget
  4. Pilih dan tambahkan HTML/JavaScript
  5. Berikan judul nama widget, Copy kode ini dan paste di bagian halaman konten widget yang sudah dibuat tadi.
<div><script style="text/javascript">
var numposts = 7;
var standardstyling = true;
</script>
<script type='text/javascript'>function showrecentposts(json) {
for (var i = 0; i < numposts; i++) {
var entry = json.feed.entry[i];
var posttitle = entry.title.$t;
var posturl;
if (i == json.feed.entry.length) break;
for (var k = 0; k < entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == 'alternate') {
posturl = entry.link[k].href;
break;
}}
posttitle = posttitle.link(posturl);
if (standardstyling) document.write('<li>');
document.write(posttitle);}
if (standardstyling) document.write('</li>');}</script>
<script src="http://aza22.blogspot.com/feeds/posts/default/-/Label?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts&max-results=500"></script></div>
Ganti alamat blog yang ditanda merah sesuai alamat blog kalian, dan masukan nama label yang ada diblog kalian di bagian label tanda merah diatas.
Pada var numposts bisa diubah angkanya untuk menampilkan jumlah artikel yang muncul.
Hasilnya bisa dilihat diblog AzaSkom ini.

Silakan mencobanya, semoga berhasil dari Cara Menambahkan Widget Sesuai Label Katagori Diblog



Terimakasih telah berkunjung, silakan jika ada pertanyaan atau saran berikanlah komentar.


AzaSkom
AzaSkom Updated at: 18:35

0 komentar:

Post a Comment

Silakan berikan komentar atau pertanyaan secara sopan....