Home » , , » Kembalikan Data Lewat Recycle Bin

Kembalikan Data Lewat Recycle Bin

AzaSkom – Dalam setiap perangkat komputer atau sejenisnya pasti selalu ada Recycle Bin, karena setiap file atau folder yang ada diperangkat tersebut jika dihapus akan tersimpan di Recycle Bin dan sebenarnya file yang dihapus tidak akan hilang tetapi akan dipindahkan otomatis ke folder Recycle Bin tersebut.

Maka dari itu pembahasan ini tentang Kembalikan Data Lewat Recycle Bin. Baca juga mengenai Buka File Hidden yang disembunyikan di Komputer.

Tetapi jika suatu data atau file didalam Recycle Bin dihapus maka data tersebut permanen tidak bisa dikembalikan, kecuali dengan aplikasi lain. Langsung saja caranya seperti ini dari pembahasann tadi diatas;

Buka terlebuh dahulu Recycle Bin lewat desktop atau lewat My Computer lalu dibagian Favorites cari icon Recycle Bin, seperti ini iconnya;


Klik icon Recycle Bin dan cari data atau file yang akan dikembalikan, setelah itu klik kanan dan pilih Properties, setelah muncul pilih yang Restore kemudian Ok, sperti ini tampilannya;


Setelah itu maka data atau file akan dikembalikan ketempat penyimpanan sebelumnya.

Adapun cara lain dengan cara klik kanan pada file atau data di halaman Recycle Bin pilihlah langsung yang Restore dan file atau data akan langsung kembali.


Kedua cara itu merupakan alternatif dari mengembalikan data lewat Recycle Bin. Cukup seperti itu dari pembahasan tetang Kembalikan Data Lewat Recycle Bin.

Semoga bermanfaat dan silakan mencobanya. Dan jangan lupa memberikan waktu untuk berkomentar atau bertanya atau mungkin memebrikan kritik yang membangun.

Terimakasih telah berkunjung dan membacanya, seringlah mampir disini.


AzaSkom
AzaSkom Updated at: 17:12

0 komentar:

Post a Comment

Silakan berikan komentar atau pertanyaan secara sopan....